Contoh Surat Lamaran Kerja Di Hotel Dengan Bahasa Inggris

            Kali ini kita akan sedikit membahas Contoh Surat Lamaran Kerja Di Hotel Dengan Bahasa Inggris. Bagi
sebagian orang, bekerja merupakan salah satu bagian hidup yang tidak bisa
terelakkan.Tidak semua orang mau dan mampu untuk membangun sebuah bisnis,
banyak orang yang lebih memilih untuk bekerja pada sebuah instansi. Jika anda
ingin bekerja pada sebuah instansi, tentu saja ada beberapa persyaratan yang
harus anda penuhi, salah satunya adalah surat lamaran kerja.

Surat
lamaran kerja menjadi bagian utama pada saat melamar sebuah pekerjaan. Mungkin
bagi anda, membuat sebuah surat lamaran kerja itu tidak terlalu sulit. Namun
bagaimana jika instansi tempat anda ingin melamar kerja, dalam hal ini adalah
hotel, mewajibkan anda menggunakan surat lamaran kerja di hotel dengan bahasa
Inggris. Bisa dikatakan ini adalah sebuah PR yang harus anda selesaikan.

               Banyak
hotel di Indonesia yang mewajibkan setiap calon karyawannya untuk mengirimkan
surat lamaran kerja di hotel dengan bahasa Inggris. Hal ini bukan satu hal yang
aneh atau berlebihan, penggunaan bahasa Inggris pada hotel adalah satu hal yang
lumrah.Hotel adalah tempat yang digunakan untuk menginap, bukan hanya
masyarakat lokal, namun juga mancanegara.Seperti yang sudah anda tau, bahasa
Inggris adalah bahasa global, bahasa Inggris menjadi satu-satunya bahasa yang
diterima di semua Negara di Dunia. Terlebih
lagi jika anda akan melamar kerja di hotel asing, sudah pasti anda harus
mengirimkan surat lamaran kerja di hotel dengan bahasa Inggris. Namun jangan
khawatir, membuat surat lamaran kerja di hotel dengan bahasa Inggris tidaklah
sulit, di bawah ini adalah salah satu contohnya :

Bandung, April 1st 2016

Attention
to :

Head
Manager

Hotel
Matahari

Jl.
Ismail Marzuki No. 100

Dear
Sir,

Thourgh
this letter I would like to apply Asistent Manager that was advertised on Seputar
Indonesia job opportunity post, at March 2nd 2016.

I
have over 3 years experience as an administrator at Top Hotel. Then, I also
gave 2 years experience as aAsistent Manager at Mutiara Hotel. I may inform you
that I have some skills, my computer skill is good, than I was graduated from
Universitas Indonesia.

I
am looking for other experience for me and to get better life actually.
Position as a Asistent Manager at Hotel 
Matahari is best opportunity for me.

For
your consideration, I have attached my curriculum vitae :

Name                             : Abdul Tanjung

Place/date of birth        : Semarang, January 15th 1990

Address                          : Jl. Batu No 34

Email                             : [email protected]

Status                             : Not Married

Last Education   : S1 – Management

I
am looking forward to the interview, where I can ecplain all of my potential.

Your
Sincerely

Abdul
Tanjung



Contoh Surat Lamaran Kerja Di Hotel Bahasa Inggris

 

Contoh Surat Lamaran Kerja Di Hotel Dengan Bahasa Inggris

            Itulah salah beberapa contoh surat lamaran kerja di hotel
dengan bahasa Inggris.
Anda bisa mengembangkannya sesuai dengan materi yang anda
miliki. Pada saat membuat sebuah surat lamaran kerja di hotel dengan bahasa
Inggris, anda harus mampu meyakinkan orang yang anda tuju. Surat lamaran kerja
adalah langkah awal, jadi anda harus membuatnya semaksimal mungkin untuk
meyakinkan. Tuliskan semua pengalaman kerja anda, potensi anda, bakat dan semua
hal positif dalam diri anda, namun harus bisa dipertanggungjawabkan.

Demikian adalah sedikit ulasan mengenai surat lamaran
kerja di hotel dengan bahasa Inggris. Semoga informasi ini bermanfaat untuk anda.Selamat
mencoba dan semoga berhasil.

Contoh Surat Lamaran Kerja Di Hotel Dengan Bahasa Inggris | Belajar Bahasa Inggris Indonesia | 4.5